SMA Xaverius 1 Sekolah Terbaik di Palembang

Profil SMA Xaverius 1 Sekolah Terbaik di Palembang oleh Business Marketing. Pendidikan adalah gerbang menuju kehidupan yang lebih baik dengan memperjuangkan hal-hal terkecil hingga hal-hal terbesar yang normalnya akan dilewati oleh setiap manusia. Pendidikan adalah bekal untuk mengejar semua yang ditargetkan oleh seseorang dalam kehidupannya sehingga tanpa pendidikan, maka logikanya semua yang diimpikannya akan menjadi sangat sulit untuk dapat diwujudkan.

SMA Xaverius 1 Sekolah Terbaik di Palembang
Pada hakekatnya fungsi pendidikan adalah untuk mengembangkan kemampuan serta meningkatkan mutu kehidupan dan martabat manusia. (Undang–Undang Nomor 20 Tahun 2003).  Siswa sebagai subjek belajar, memiliki potensi dan karakteristik unik, sangat menentukan keberhasilan pendidikan. Kemampuan dan kesungguhan siswa merespon pengetahuan, nilai dan ketrampilan mempunyai andil yang besar dalam keberhasilan belajar.  Keberhasilan belajar siswa dipengaruhi oleh banyak hal yang sangat kompleks, yaitu siswa, sekolah, keluarga dan lingkungan masyarakat. Untuk menghasilkan siswa yang berkualitas dan berprestasi, perlu adanya optimalisasi seluruh unsur tersebut.

Faktanya, memang tidak semua orang yang berpendidikan sukses dalam perjalanan hidupnya, tetapi jika dilakukan perbandingan maka orang yang berpendidikan tetap jauh lebih banyak yang bisa mengecap kesuksesan daripada orang yang tidak pernah mengecap pendidikan, baik pendidikan formal maupun non formal. Pendidikan adalah alat untuk mengembangkan diri, mental, pola pikir dan juga kualitas diri seseorang.  Simak terus aartikel bertajuk SMA Xaverius 1 Sekolah Terbaik di Palembang.

Jangan meyakini opini sekelompok orang yang tidak bertanggung jawab. Apa pun alasannya, setiap orang tetap membutuhkan pendidikan. Meskipun pendidikan tidak menjamin kesuksesan seseorang, namun pendidikan akan membekali anda kualitas diri yang lebih baik sehingga anda akan lebih berpeluang untuk mendapatkan apa yang anda cita-citakan. Pendidikan merupakan alat terpenting untuk merealisasikan semua impian anda.

PENTINGNYA KUALITAS PENDIDIKAN

Tuntutan kualitas sumber daya manusia pada tahun 2021 tentunya tak lepas dari pentingnya sebuah kualitas dalam pendidikan. Oleh sebab itu pengenalan akan dasar-dasar ilmu pengetahuan dan teknologi harus dilakukan sedini mungkin. Sadar akan hal itu pemerintah dengan segala daya dan upayanya berusaha untuk memperbaiki mutu pendidikan di Indonesia, mulai dari perubahan kurikulum, standarisasi ujian nasional sampai dengan perhatian yang serius terhadap kesejahteraan para pendidik.

Para ilmuwan memandang pendidikan bermutu sebagai sekolah yang siswanya banyak menjadi pemenang dalam berbagai lomba atau olimpiade di tingkat nasional, regional, maupun internasional. Repatriat mempunyai pandangan yang berbeda lagi. Sekolah yang bermutu adalah sekolah yang memberikan mata pelajaran bahasa asing bagi anak-anaknya. Orang kaya tentu memiliki pandangan yang berbeda pula. Pendidikan yang bermutu adalah pendidikan yang diperoleh anaknya dengan membayar uang sekolah yang setinggi langit untuk memperoleh berbagai paket kegiatan ekstrakurikuler. Berbagai predikat lembaga pendidikan sekolah telah lahir, seperti sekolah favorit, sekolah unggulan, sekolah plus, kelas unggulan seperti halnya SMA Xaverius 1 Sekolah Terbaik di Palembang. Ada pula berbagai predikat lembaga pendidikan yang juga muncul bak jamur di musim penghujan, seperti boarding school, full day school, sekolah nasional berwawasan internasional, sekolah alam, dan sekolah berwawasan internasional. Semua sebutan itu tidak lain untuk menunjukkan aspek mutu pendidikan yang akan diraihnya.

Profil SMA Xaverius 1 Sekolah Terbaik di Palembang


SMA Xaverius 1 Palembang (dulu bernama SMA Xaverius) yang didirikan oleh Frater Monfort, BHK (L. F. J. Nienhuis) pada tanggal 15 Juli 1951. SMA Xaverius 1 Palembang di dirikan dengan satu tujuan Pro Ecclesia et Patria (Demi Gereja dan Tanah Air). Pada awal berdirinya, SMA Xaverius 1 berlokasi di Jln. Talang Jawa 4 (sekarang Jln. Kol. Atmo). Sejak tahun 1953, SMA Xaverius 1 Palembang pindah ke Jln. Bangau 60 hingga sekarang ini. Awal mula pengajaran di SMA Xaverius 1 Palembang terpisah: SMA Xaverius 1 bagian Putra dan SMA Xaverius 1 bagian Putri.

Sejak 1962, SMA Xaverius 1 Palembang telah memiliki 4 jurusan yaitu: Ilmu Pasti, Ilmu Alam, Ilmu Sosial, dan Ilmu Bahasa. Pada 29 November 1956 didirikan Ikatan Pelajar SMA Xaverius kemudian diubah menjadi Perhimpunan Pelajar Sekolah Katolik (PPSK) SMA Xaverius 1 Palembang. Sekarang disebut OSIS/PPSK. Pada Januari 1957, majalah Gita Pelajar terbit untuk pertama kali. Kemudian diubah namanya menjadi majalah GITA. Sejak 1970, SMA Xaverius 1 bagian Putra dan Putri digabung dalam satu sekolah SMA Xaverius 1 Palembang.

Pada 9 November 1970, nama SMA Xaverius 1 Palembang diakui berdasarkan Piagam Pengakuan SMA Swasta No. 35/205 Direktorat Pendidikan Menengah Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Pusat. Sejak 2005, SMA Xaverius 1 Palembang menjadi salah satu program Departemen Pendidikan Nasional Pusat dalam Proyek Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional. Mulai 2006 dimulai kelas internasional.

Menjadi Unggul dan terus Berprestasi

Inilah review tentang kualitas pendidikan indonesia bersama SMA Xaverius 1 Sekolah Terbaik di Palembang 

3 comments:

  1. mantap semoga menang

    ReplyDelete
  2. blog nya joss kang :)

    ReplyDelete
  3. blognya fast, artikelnya bagus :) mangkanya bisa nancep dipejwan :D

    ReplyDelete